Senin, 17 Juni 2019

Mengenal Generator Set dan Fungsinya


Jika Anda adalah seorang teknisi mesin atau orang yang paham akan kelistrikan mungkin sudah tidak asing lagi dengan yang namanya generator set. Sudah tahukah Anda apa itu Generator Set? Jika diuraikan, maka akan kita dapatkan 2 kata. Kata pertama Generator dan yang kedua adalah Set. Generator sendiri adalah sebuah mesin yang digunakan untuk membangkitkan listrik sedangkan set sendiri artinya adalah suatu kesatuan dari rangkaian yang ada. Itu artinya Generator Set adalah serangkaian mesin yang disatukan untuk membangkitkan suatu daya listrik.



Daya listrik yang dihasilkan ini memiliki besaran tertentu dan menggunakan satuan KVA untuk penyebutannya. Misal 40Kva, 60Kva, 80Kva, 100Kva, dst. Mesin yang menghasilkan daya listrik ini biasanya bekerja dengan cara melakukan pembakaran pada bagian dalam sehingga mesin tersebut bergerak menghasilkan tenaga listrik. Biasanya mesin generator set ini menggunakan bahan bakar seperti bensin atau solar. Jadi jika bisa disimpulkan, generator set ini adalah sebuah rangkaian mesin yang bekerja secara kinetik untuk menghasilkan energi listrik dari bahan bakar solar atau bensin.

Sejarah Generator Set

Awal Genset ditemukan adalah tahun 1831, penemunya bernama Michael Faraday. Bentuknya pun sederhana dan sangatlah kecil, yakni mesin kecil berbentuk U yang dililitkan kawat pada bagian tengahnya. Mesin U tersebut kemudian diberikan induksi elektromagnetik untuk memutarnya. Ketika mesin U tersebut berputar akibat induksi elektromagnetiknya, maka munculah listrik. Seperti itulah asal mulai bagaimana Genset pertama kali tercipta.

Layanan Penyedia Sewa Genset

Jika Anda mencari layanan penyedia jasa sewa genset murah diIndonesia untuk mendukung berbagai keperluan event atau acara lainnya, Anda bisa coba menghubungi perusahaan Arthur Teknik. Perusahaan ini cukup profesional di bidangnya dan sudah terbukti sukses dalam menangani berbagai macam kliennya.

Tersedia berbagai macam genset dengan ukuran daya listriknya yang beraneka ragam. Jika event yang Anda jalankan berada di Indonesia seperti di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi, Lampung, Palembang, Surabaya atau Bali maka kami siap membantu Anda.

Jika Anda ingin mengetahui lebih lanjut tentang perusahaan ini bisa coba kunjungi websitenya di sini :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sewa Genset Jakarta Terbaik

  Arthurteknik.com - Tidak dapat disangkal bahwa kita dimanjakan oleh kenyamanan dan kemudahan yang datang dengan penemuan listrik. Dari la...